Jumat, 02 Juli 2010

Tips untuk menurunkan berat Badan :

1. Kurangi karbohidrat (nasi, roti, dll) dan hindari lemak (gorengan, santan).
2. Bagi porsi makan anda dari 3 menjadi 6 kali sehari.
3. Hindari gula dalam minuman anda!
4. Makan paling akhir 2-3 jam sebelum tidur
5. Tidak lagi gorengan, ganti dengan yang bakar atau rebus
6. Latihan kardio (jogging, lari, berenang, lompat tali, treadmill)
7. Pagi hari yang indah untuk berlatih
8. Berjalan kaki yang sehat
9. Istirahatlah secukupnya
10. Nikmati hidup anda

Sumber : http://devit1104.blogspot.com/2009/10/10-html

Tips Merawat Rambut Berjilbab

Rambut yang sering ditutupi jilbab biasanya mudah berkeringat dan sangat lembab. Terlebih jika wanita berjilbab ini mempunyai aktivitas yang sangat tinggi. Berikut ini tips yang bisa ukhtiy gunakan untuk mencegah kerontokan pada rambut:
1. Keramas secara teratur
2. Rajin menyisir rambut (3 x dalam sehari). Dengan menyisir rambut sama halnya dengan melakukan pemijitan kulit kepala, yang berarti dapat membantu kelancaran peredaran darah.
3. Gunakan sisir plastik yang bergigi jarang.
4. Hindari menarik garis belahan rambut hanya pada 1 sisi, karena kerontokan bisa berawal di garis belahan rambut.
5. Hindari mengikat rambut dengan ikatan yang kencang, apalagi dengan menggunakan karet gelang.
6. Jangan biarkan rambut terikat terus.
7. Hindari memakai kerudung/jilbab saat rambut dalam keadaan basah.
8. Sampo yang digunakan pun harus sesuai dengan kondisi rambut berjilbab.

Sumber : Artikel www.muslimah.or.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar